Inovator Sistem Rujukan Terintegrasi Raih penghargaan Kemenkes
Dr. dr. Khalid Saleh, Sp.P.D., FINASIM, MARS, pelopor pembuatan dan implementasi sistem rujukan terintegrasi (SISRUTE) yang telah digunakan ratusan rumah sakit (RS) dan fasilitas pelayanan kesehatan lainnya mendapat penghargaan Kementerian Kesehatan (Kemenkes). Penghargaan diberikan Menteri Kesehata...