Bengkulu – Provinsi Bengkulu menyatakan, sepanjang 2017 telah merujuk 34 penderita gangguan kejiwaan ke RSJKO Bengkulu. Sebanyak 75% diantaranya merupakan pasien kambuhan, sedangkan 25% lainnya adalah pasien baru. “Mereka umumnya berasal dari keluarga tidak mampu yang tersebar di 15...
RSUD Tak Perlu Risau, Sistem Pembayaran Klaim BPJS Sesuai Regulasi
Karawang – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karawang, Jawa Barat, diminta tidak risau dengan pembayaran klaim dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kabupaten Karawang. “Kami akui belum membayar klaim tagihan dari RSUD Karawang untuk November dan Desember 2017. Namun...
Tiga Tahun Beroperasi, Masyarakat Masih Anggap Daftar dan Bayar Iuran BPJS Kesehatan Transaksional
Jakarta – Tiga tahun beroperasi, sejak 1 Januari 2014, BPJS Kesehatan yang dinaungi Undang-Undang No 24 tahun 2011 tentang BPJS masih menghadapi tantangan dari kesadaran masyarakat sebagai sasaran anggotanya. Masyarakat masih menganggap kepesertaan Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indones...
RSUD Cianjur Tangani 15 Pasien Difteri
Cianjur – Sejak awal 2018, RSUD Cianjur, Jawa Barat, menangani 15 pasien difteri, beberapa orang diantaranya sempat dirujuk ke rumah sakit di Bandung karena jumlah penderita meningkat namun ruang isolasi terbatas. “Sejak April 2017 hingga Januari 2018, ada 27 pasien difteri yang mas...
BPJS Ingatkan, 2018 Tahun Penindakan Fraud
Jakarta – 2018, merupakan tahun penindakan tindak korupsi terhadap indikasi praktik kecurangan atau fraud Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Penindakan dan sanksi akan diberlakukan setelah sebelumnya, pada 2017, dilakukan sosialisasi, diseminasi, dan pencegahan. “BPJS Kesehatan tidak...
PERSI Gelar Webinar Bahas Limbah Medis RS
Jakarta – Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI), RS, dinas kesehatan, serta pihak-pihak terkait harus segera mencari solusi atas masalah penanganan limbah medis yang dihasilkan RS dan fasilitas kesehatan lainnya. Demikian terungkap dalam webinar yang digelar PERSI pada Selasa ...
Telepon Saja ke 119 Untuk Informasi Ketersediaan NICU, PICU dan ICU
Jakarta – Ketersediaan NICU (Neonatal Intensive Care Unit), PICU (Pediatric Care Intensive Unit) serta ICU (Intensive Care Unit) bisa mengetahuinya dengan menghubungi layanan pusat telepon 119. Fasilitas yang disediakan Kementrian Kesehatan ini akan membantu pasien dan keluarganya mencari...
Antisipasi Influenza A(H3N2), Kemenkes Aktifkan Alert System di Bandara dan Pelabuhan
Jakarta – Kementerian Kesehatan mulai mengaktifkan alert system di Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) di Bandara dan pelabuhan sebagai pintu masuk Negara untuk mengantisipasi peningkatan kasus influenza A(H3N2) di Australia, Amerika, serta Inggris. “Influenza A(H3N2) merupakan salah...
PERSI Akan Berpartisipasi dalam Kongres International Hospital Federation 2018 di Australia
Jakarta – Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI) akan berpartisipasi dalam 42nd World Hospital Congress, pada 10-12 October 2018 di Brisbane Convention & Exhibition Centre (BCEC), Australia. Pengurus dan anggota yang akan mengajukan abstrak kini tengah melakukan proses peny...
Atasi Kesenjangan Tenaga Kesehatan, Inilah Strategi Kemenkes pada 2018
Jakarta – Sebanyak 18.185 tenaga kesehatan akan dikirim Kementerian Kesehatan ke daerah pada 2018 untuk mengurangi kesenjangan sumber daya manusia (SDM). “Pemerintah telah menganggarkan Rp802 miliar untuk pengiriman tenaga kesehatan ke daerah. Kemenkes menargetkan mengirim 150 tim Nusan...